Minggu, 13 Maret 2016

Fantasy Jersey Madura United 2016

Kenapa madura united? karena dari madura. 
Kenapa madura? karena madura memiiki ciri khas garis strip merah dan putih yang buat orang tau kalo itu madura tanpa liat logonya atau tulisan.
Kan banyak tim dari madura selain madura united seperti persepam , perssu , dll kenapa milih mendisain tim madura united? karna madura united tim baru dan lagi buming aja hehehe, kalo tim dari madur yang lain tertarik akan disainnya bisa aja kita tinggal ubah atribut sponsor dan logonya.

Langsung aja deh ini jersey fantasy madura united 2016

home


Jersey home dari madura united dengan warna kebesarannya  merah putih dan hitam. Bagian depan baju didisain dengan lengan dan bagian samping berwarna putih, sedangkan bagian tengah strip merah dan putih horizontal. Bagian belakang didisain dengan lengan dan samping putih dan merah ditengahnya. Jersey ini bernuansa 3 dimensi membuat jersey ini seperti baju putih yang dilapisi jubah merah . Kerah baju dibuat menyerupai tanduk kerbau. Jajaran sponsor ditata agar terlihat enak dipandang. Bagian cela berwarna hitam dengan logo tim di bagian depan sebelah kanan dan nomor di kiri, logo aparel jersey di bagian belakang kiri celana.

away




Jersey away dari madura united dengan warna dominan hitam. Bagian depan baju didisain dengan warna gradasi hitam pekat kebawah menuju warna hitam lebih muda. Bagian belakang didisain dengan warna hitam pekat. Dibagian leher dibuat berlayerdengan strip merah putih sebagai simbol dari madura yang di disain menjadi bagian dalam yang lebih tinggi dan jersey hitam adalah bagian luarnya yang lebih rendah . Jajaran sponsor ditata agar terlihat enak dipandang. Bagian cela berwarna hitam dengan logo tim di bagian depan sebelah kanan dan nomor di kiri, logo aparel jersey di bagian belakang kiri celana.

3rd


Jersey away dari madura united dengan warna dominan putih. Design keseluruhan dibuat sama dengan jersey away dengan gradasi warnanya, hanya saja bagian leher dan warna dasar saja yang berubah. Celana berwarna putih ,bisa dipakai juga untuk jersey home.

Itu dia desain fantasi jersey madura united yang saya buat. Untuk jersey penjaga gawang menyusul ya. dan semoga dilirik oleh yang punya apparel jersey ini yaitu mbb hahaha. Jika ada kesamaan design itu karena ketidaksengajaan pemikiran dan imajinasi designer.

Kurang lebih mohon maaf,
Tolong untuk dukungannya,
Terimakasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar